Rabu, 20 Desember 2017

Waspada Dengan Kenikmatan, Pujian Dan Tertutupnya Aib

_______________________________________________________

Sumber Kajian: Kitab Nashoihul 'Ibad
Karya: Syekh Muhammad Nawawi Al-Banteniy



Dari Abdulloh bin Mas'ud r.a.

كَمْ مِنْ مُسْتَدْرَجٍ بِالنِّعْمَةِ عَلَيْهِ وَكَمْ مِنْ مَقْتُوْنٍ بِالثَّنَاءِ عَلَيْهِ وَ كَمْ مِنْ مَغْوُوْرٍ بِالسَّتْرِ عَلَيْهِ.

"Banyak orang yang hanyut terbuai oleh kenikmatan. Banyak orang yang termakan fitnah karena pujian. Dan banyak orang yang tertipu oleh tutup keaiban"

a. Banyak orang yang lupa daratan dan hanyut karena banyaknya nikmat yang dia terima

b. Banyak orang terkena fitnah, balak dan cobaan disebabkan sering dipuji-puji orang lain.

c. Banyak orang terbuai dengan kesenangan duniawi dan lupa terhadap kehidupan akhirat disebabkan aib dirinya selalu tertutup.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Teks Berbahasa Jawa Bacaan TALQIN Untuk Mayit

بسمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ. لآاله الاّ اللَّهُ وَحْدَهُ لاشَرِيْكَ لَهُ لَهُ المُلْكُ وَلَهُ الحَمْدُ يُحْيِى وَيُمِيتُ وَهُوَ ...