Selasa, 19 Desember 2017

Ketaatan Pertanda Makrifat Dan Gerakan Pertanda Hidup



_______________________________________________________

Sumber Kajian: Kitab Nashoihul 'Ibad
Karya: Syekh Muhammad Nawawi Al-Banteniy




Ada yang mengatakan :

حَرَكَةُ الطَّاعَةِ دَلِيْلُ الْمَعْرِفَةُ كَمَا اَنَّ حَرَكَةَ الجِسْمِ دَلِيْلُ الْحَيَاةِ

"Gerak-gerik taat sebagai pertanda makrifat, sebagaimana gerak-gerik badan sebagai pertanda hidup"


Artinya, ketaatan seorang hamba kepada Alloh merupakan pertanda bahwa dia telah bermakrifat atau mengenal Alloh. Dengan begitu, semakin banyak ia taat, maka semakin banyak ia bermakrifat atau mengenal Alloh; sebaliknya semakin sedikit taatnya, maka semakin sedikit pula bermakrifat atau mengenal-Nya, karena sikap lahir itu merupakan indikator terhadap sikap batinnya. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Teks Berbahasa Jawa Bacaan TALQIN Untuk Mayit

بسمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ. لآاله الاّ اللَّهُ وَحْدَهُ لاشَرِيْكَ لَهُ لَهُ المُلْكُ وَلَهُ الحَمْدُ يُحْيِى وَيُمِيتُ وَهُوَ ...